Tuesday, August 27, 2013

Bahasa Jawa


Muatan Lokal
 a. Bahasa jawa
  Tujuan :
·        Mengembangkan kemampuan dan keterampilan berkomunikasi bahasa jawa
·        Meningkatkan kepekaan dan penghayatan terhadap karya
·        Memupuk tanggung jawab untuk melestarikan hasil kreatif unsure kebudayaan nasional.

Standar Kompetensi dan Kompetensi dasar Mata pelajaran Bahasa jawa sebagai berikut :

Kelas I semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                 
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui mendengarkan berbagai bunyi / suara bunyi bahasa, pesan, percakapan sederhana dan melakukan sesuatu sesuai permintaan / perintah
          Mendengarkan dan membedakan bunyi
          Mendengarkan dan membedakan berbagai bunyi / suara serta bunyi bahasa
          Mendengarkan dan melakukan sesuatu


Berbicara :
2.     Mampu mengungkapkan , pikiran, pendapat, gagasan, dan perasaan secara lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa dengan bahasa yang santun
          Memperkenalkan diri
          Memperjelas isi gambar
          Menyapa orang lain

Membaca :
3.     Mampu membaca dan memahami teks pendek dengan cara membaca nyaring ,membaca lancar ,dan membaca indah beberapa kalimat sederhana

3.1 Membaca nyaring

Menulis :
4.     Mampu menulis kata ,kalimat dengan huruf tegak lepas dan huruf tegak bersambung. Menulis kalimat yang didektekan guru menulis rapi

          Menjiplak dan menebalkan
          Menyalin
          Menulis permulaan













Kelas I semester 2
STANDAR KOMPETENSI                                                 
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui mendengarkan berbagai bunyi / suara bunyi bahasa ,pesan,  percakapan sederhana dan melakukan sesuai dengan permintaan /perintah
           Mendengarkan dan memahami pesan
           Mendengarkan percakapan sederhana
Berbicara :
2.     Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat,gagasan, dan perasaan secara lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa dengan bahasa yang santun
2.1 Mengenal nama warna, nama dan fungís anggota tubuh
2.2 Mengenal nama benda-benda sekitar
2.3 Melakukan cakapan sederhana


Membaca :
3.     Mampu membaca dan memahami teks pendek dengan cara membaca nyaring, membaca lancar dan membaca indah beberapa kalimat sederhana
           Membaca lancar  (bersuara)
           Membaca indah
           Membaca penggalan cerita
Menulis :
4. Mampu menulis kata , kalimat dengan huruf tegak lepas dan tegak bersambung. Menulis kalimat yang didektekan guru menulis rapi.
4.1 Menulis permulaan
4.2 Menulis kata yan didektekan guru
4.3 Menulis rapi


Kelas II semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui mendengarkan pembacaan teks pendek, dan menyimak pesan pendek, serta mendengarkan Dongeng
1.1.         Mendengarkan dan memahami isi bacaan
1.2.            Mendengarkan percakapan sederhana tentang kegiatan seharí-hari

Berbicara :
2.     Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasn, dan perasaan secara lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa dengan bahasa yang santun
2.1 Menanyakan sesuatu kepada orang yang dikenal dengan menggunakan kalimat dan pilihan kata
2.2. Menceritakan kegiatan sehari-hari     
2.3. Melakukan percakapan pendek  ...
2.4. Bercakap-cakap menggunakan bahasa yang santun
Membaca :
3.     Mampu membaca dan memahami isi bacaan dengan cara membaca lancar
3.1 Membaca teks pendek dengan memperhatikan pelafalan intonasi yan tepat sehingga mudah dipahami orang lain
3.2 Membaca lancar dengan pemahaman teks bacaan
3.3 Membaca bersuara






Menulis :
4.     Mampu menulis kata ,kalimat / karangan pendek dengan huruf teak bersambung.Menulis kalimat yang didektekan guru dan menulis rapi 
4.1          Menulis karangan pendek
4.2          Menulis kalimat sederhana
4.3          Melengkapi cerita
4.4          Menulis kalimat



Kelas II semester 2

STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan:
1.     Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacan lisan melalui mendengarkan pembacaan teks pendek, dan menyimak pesan pendek, serta mendengarkan dongeng


          Mendengarkan dan memahami isi bacaan
          Mendengarkan pembacaan teks dan memahami isinya
Berbicara :
2.     Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasan dan perasaan secara lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa dengan bahasa yang santun

          Menceritakan pengalaman
          Menceritakan isi bacaan
          Bercakap-cakap menggunakan bahasa yang santun
          Bercerita tentang keadaan disekitar rumah
Membaca:
3.     Mampu membaca dan memahami isi bacaan dengan cara membaca lancar

          Membaca bacaan dengan memperhatikan pelafalan dan intonasi yang tepat
          Membaca lancar
          Membaca bersuara
Menulis:
4. Mampu menulis kata, Kalimat/ Karangan pendek dengan huruf tegak bersambung, Menulis kalimat yang didiktekan guru dan menulis rapi
4.1 Menulis karangan pendek
4.2 Menulis kalimat sederhana
4.3 Menulis rapi kalimat


Kelas III semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan melalui mendengarkan cerita teman, cerita rakyat, cerita wayang, drama dan ungkapan tentang kegemaran
            Mendengarkan dan memahami cerita teman
            Mendengarkan pembacaan teks drama
            Mendengarkan Dialog







Berbicara :
2. Siswa mampu memahami cerita geguritan dan drama serta dapat mengemukakan perasaan dan gagasan untuk berbagai keperluan dalam berbagai situasi dengan tata cara yana sopan dan sntun secara lisan
2.1. Menceritakan pengalaman
2.2 Menceritakan tanggapan
2.3. Bercakap-cakap menggunakan bahasa yang santun
2.4. Melakukan percakapan / dialog
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan memahami berbagai macam teks bacaan dengan teknik membaca bersuara , membaca indah , membaca cepat ,dan membaca huruf jawa

3.1                        Membaca cepat
3.2                        Membaca indah
3.3                        Membaca bersuara
3.4                        Membaca tulisan jawa
Menulis :
4       Siswa mampu menulis kalimat / karangan pendek berbagai bahasa dan jenis karangan sesuai kaidah bahasa dan menulis bahasa jawa dengan ejaan yang benar
4.1                        Menulis karangan sederhana
4.2                        Menulis huruf jawa legenda (ha, s.d la )
4.3                        Menulis kalimat

Kelas III semester 2
STANDAR KOMPETENSI                                                 
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan melalui mendengarkan cerita teman, cerita rakyat, cerita wayang, drama dan ungkapan tentang kegemaran

            Mendengarkan pembacaan teks cerita
            Mendengarkan cerita
            Mendengarkan cerita  wayang

Berbicara :
2.     Siswa mampu memahami cerita geguritan dan drama aerta dapat memberi kesan, mengemukakan perasaan dan gagasan , untuk berbagai keperluan dalam berbagai situasi dengan tata cara yang sopan dan santun secara lisan

            Menceritakan pengalaman pribadi
            Bermain peran yang berkaitaan dengan cerita
            Bercakap-cakap menggunakan bahasa yang santun
            Bermain peran
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami berbagai macam teks bacaan dengan teknik membaca bersuara , membaca indah, membaca cepat, dan membaca huruf jawab
            Membaca dan memprediksi lanjutan teks bacaan
            Membaca pemahaman
            Menbaca cepat
            Membaca tulisan jawa






     Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan dalam berbagai bahasa dan jenis karangan sesuai dengan kaidah bahasa dan menulis bahasa jawa dengan ejaan yang benar
4.1. Menulis surat
4.2. Menulis huruf jawa
4.3. Menulis kalimat






Kelas IV semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu menceritakan kembali dengan kata-kata sendiri

            Mendengarkan cerita tentang pengalaman menarik
            Mendengarkan pembacaan teks
            Mendengarkan pembacaan teks cerita
Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran ,pendapat, serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat yang benar sesuai dengan tata krama berbahasa secara tertulis maupun lisan

            Bercerita tentang pengalaman menarik
            Unggah-ungguh basa
            Menerapkan unggah-ungguh basa dalam percakapan
            Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa
            Dialog / percakapan
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami isi serta mengomuikasikan dengan berbagai bentuk secara tepat

            Membaca geguritan
            Membaca pemahaman
            Membaca cepat
            Membaca tulisan jawa
            Membaca indah
Menulis :
4.     Siswa mampu menulis latin dan jawa sesuai aturan serta dapat menggunakan dalam berbagai keperluan

            Menulis kalimat
            Menulis huruf jawa
            Menulis kalimat
            Menlis surat
            Mengarang

Kelas IV semester 2
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu menceritakan kembali dengan kata-kata sendiri

            Mendengarkan cerita tentang tokoh pendidikan
            Mendengarkan  teks
            Mendengarkan teks bacaan














Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat yang benar sesuai dengan tata krama berbahasa secara tertulis maupun lisan

            Bercerita tentang pengalaman menarik
            Unggah-ungguh basa
            Mengajukan dan menjawab pertanyaan
            Dialog / percakapan
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami isi serta mengomunikasikan dengan berbagai bentuk secara tepat

            Membacapemahaman
            Membaca cepat
            Membaca huruf jawa
            Membaca bersuara
            Membaca tulisan jawa
Menulis :
4.     Siswa mampu menulis latin dan jawa sesuai dengan aturan serta dapat menggunakan dalam berbagai keperluan

            Menulis kalimat
            Menulis huruf jawa
            Menukis Disposisi (cara membuat sesuatu / langkah / pembuatan )

Kelas  V semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                 
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu mengkomunikasikan secara tertulis atau lisan

            Mendengarkan pembacaan teks
            Mencatat hal-hal yang pokok dalam bacaan
            Mendengarkan dan memahami isi bacaan
            Mengungkapkan hal-hal pokok dalam bacaan
            Mendengarkan pembacaan teks dan memahami isinya
Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran ,pendapat, gagasan , serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat sesuai dengan tata krama berbahasa jawa (unggah-ungguh) secara tertulis maupun lisan
            Menanggapi persoalan faktual
            Unggah-ungguh basa jawa dalam percakapan
            Menerapkan unggah-ungguh basa jawa dalam percakapan
            Menerapkan basa ngoko dan krama dalam (Unggah-ungguh basa)
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami ragam teks bacaan dengan berbagai teknik membaca yang tepat
            Membaca pemahaman
            Membaca cepat
            Membaca huruf jawa
            Membaca indah
Menulis :
4.     Siswa Mampu menulis karangan dalam berbagai bahasa sesuai dengan kaidah berbahasa
            Menulis kata dan kalimat
            Menulis huruf jawa




Kelas  V semester 2
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu mengomunikasikan secara tertulis atau lisan
            Mendengarkan cerita wayang
            Mendengarkan dan memahami isi bacaan
            Mendengarkan pembacaan teks
Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran ,pendapat ,gagasan, serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat sesuai dengan tata krama berbahasa jawa (unggah-ungguh)secara tertulis maupun lisan
            Memperagakan teks dialog
            Berbicara dengan berbagai ragam bahasa jawa

Membaca ;
3.     Siswa mampu membaca dan memahami ragam teks bacaan dengan berbagai teknik membaca yang tepat
            Membaca bersuara
            Membaca cepat
            Membaca huruf jawa
            Membaca indah
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan dalam berbagai bahasa sesuai dengan kaidah berbahasa  
4.1. Menulis kata dan kalimat
4.2. Menulis huruf jawa
4.3. Menulis karangan


Kelas  VI semester 1
STANDAR KOMPETENSI                                                 
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu mengkomunikasikan serta tertulis atau lisan
            Mendengarkan pembacaan teks
            Mendengarkan cerita tokoh wayang
Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran ,pendapat, gagasan ,serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat yang sesuai dengan tatakrama berbahasa jawa (unggah-ungguh)secara tertulis maupun lisan
            Bermain peran
            Unggah-ungguh basa jawa dalam percakapan
            Melakukan wawancara
            Berbicara tentang cangkriman
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami ragam teks bacaan dengan berbagai teknik membaca yanga tepat
            Membaca pemahaman
            Membaca cepat
            Membaca huruf jawa
            Membaca indah
            Membaca kalimat
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan dalam berbagai bahasa sesuai dengan kaidah berbahasa
4.1. Menulis kata dan kalimat
4.2. Menulis Huruf jawa
4.3. Menulis karangan

Kelas  VI semester 2
STANDAR KOMPETENSI                                                
KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1.     Siswa mampu memahami ragam wacana lisan serta mampu mengkomunikasikan secara tertulis atau lisan

            Mendengarkan dan memahami isi bacaan
            Mendengarkan dan memahami percakapan
            Mendengarkan pembacaan teks
Berbicara :
2.     Siswa mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasan , serta perasaan dengan menggunakan struktur kalimat sesuai dengan tata krama berbahasa jawa (unggah-ungguh) secara tertulis maupun lisan

            Bercerita pengalaman pribadi
            Menggunakan unggah-ungguh basa dalam percakapan
            Berpidato / memberi sambutan untuk acara di sekolah
            Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa
            Menyampaikan pesan / informasi yang diperoleh dari nara sumber
Membaca :
3.     Siswa mampu membaca dan memahami ragam teks bacaan dengan berbagai teknik membaca yang tepat

            Membaca dengan indah
            Membaca bersuara
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan dalam berbagai bahasa sesuai dengan kaidah berbahasa
4.1. Menulis surat pribadi
4.2. Menulis kalimat
4.3. Menulis tembung rangkep
4.4. Menulis dengan huruf jawa
4.5. Menulis karangan